Kajian Relasional Mengenai Pola Asuh Orang Tua Otoriter Terhadap Kenakalan Remaja

Yanri Yunita Serli Mone, Wahyu Kinanti Sejati, Mersi Prastika Dau, Rima Indah Kasiati

Abstract


Abstract: Juvenile delinquency is a product of mistakes in educating, approaching, or treating teenagers, resulting in individual and social deviations. Authoritarian parenting is related to incompetent adolescent behavior, often adolescents raised by authoritarian parentstimes anxious about social comparison, show little initiative, and have poor communication. The family is also very influential, especially for children who are in intimate interaction relationships. Everything a child does affects his family and vice versa. The family provides the basis for forming behavior, character, morals, and education for children. This research aims to determine the relationship between authoritarian parenting and juvenile delinquency. Research on the Relationship between Authoritarian Parenting and Juvenile Delinquency uses the library research method. A literature review is a stage of research that attempts to deepen the problem or study theories and concepts related to the topic to be researched.

Keywords: Juvenile Delinquency, Authoritarian Parenting, Family

 

Abstrak: Kenakalan remaja merupakan produk yang salah dalam mendidik, mendekati atau memperlakukan remaja sehingga melakukan penyimpangan individual dan sosial. Pengasuhan orangtua yang bersifat otoriter berkaitan dengan perilaku remaja yang tidak berkompeten, remaja yang dibesarkan oleh orang tua yang otoriter sering kali cemas terhadap perbandingan sosial, kurang memperlihatkan inisiatif dan memiliki komunikasi yang buruk. Dalam keluarga juga sangatlah berpengaruh terutama pada anak ada dalam hubungan interaksi yang intim. Segala sesuatu yang diperbuat anak mempengaruhi keluarganya dan sebaliknya. Keluarga memberikan dasar pembentukan tingkah-laku, watak, moral dan pendidikan kepada anak. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan pola asuh otoriter terhadap kenakalan remaja. Penelitian tentang Hubungan Pola Asuh Otoriter Terhadap Kenakalan Remaja menggunakan metode penelitian kajian pustaka (library research). Kajian pustaka adalah suatau tahapan penelitian yang berupaya untuk melakukan pendalaman masalah atau kajian terhadap teori dan konsep yang berkaitan dengan topik yang akan diteliti. Hasil dari penelitian tersebut pola asuh otoriter orang tua dapat mempengaruhi perkembangan remaja yang dapat menyebabkan kenakalan remaja.

 

Kata kunci: Kenakalan Remaja, Pola Asuh Otoriter, Keluarga

Keywords


Juvenile Delinquency, Authoritarian Parenting, Family

Full Text:

PDF

References


“Adolescence, Edisi 6 - Google Books,” n.d.

Afrita, Fitri, and Fadhilla Yusri. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kenakalan Remaja” 2, no. 1 (2023): 14–26.

Anjaswarni, Tri, and Nursalam. Deteksi Dini Potensi Kenakalan Remaja (Juvenile Delinquency Dan Solusi. Sidoarjo: Zifatama Jawara, 2019.

Aprianto, Wirawan. “Pendidikan Kristen Dalam Keluarga Sebagai Pendekatan Pembentukan Karakter Anak.” Harati: Jurnal Pendidikan Kristen 1, no. 1 (2021).

Baskoro, Kristiani Diana dan Paulus Kunto. “Menerapkan Pendidikan Rohani Melalui Prinsip Pola Asuh Orang Tua Dalam Amsal 3:1-16.” Didatikos : Jurnal Pendidikan Agama Kristen 4, no. 2 (2021): 1.

Bun, Yulianti, Bahran Taib, and Dewi Mufidatul Ummah. “Analisis Pola Asuh Otoriter Orang Tua Terhadap Perkembangan Moral Anak.” Jurnal Ilmiah Cahaya Paud 2, no. 1 (2020): 128–37. https://doi.org/10.33387/cp.v2i1.2090.

Chomaria, Nurul. Aku Sudah Gede. Edited by Abdulah Najmuddin. Jawa Tengah: SAMUDERA, 2008.

Djunaidi Ghony, Fauzan Almanshur. Metodologi Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif. Malang, 2016.

Dkk, Sagala Lenda Dabora J.F. “Peran Guru Pendidikan Agama Kristen Dalam Mengatasi Kenakalan Remaja Di Sekolah.” JTI: Jurnal Teologi Injil 1, no. 1 (2021): 1.

Hartaty, Dwi Fitri, and Azhar Azis. “Hubungan Antara Pola Asuh Otoritarian Dan Konformitas Teman Sebaya Dengan Kenakalan Remaja.” Analitika: Jurnal Magister Psikologi UMA 6, no. 1 (2014): 1–8.

Hudain, Adnan, and Andri Kurniawan. Psikologi Pendidikan. Edited by Ari Yanto. Sumatera Barat: PT GLOBAL EKSEKUTIF TEKNOLOGI, 2023.

Ii, B A B, and A Keluarga. “TINJAUAN UMUM TENTANG KONSEP PENDIDIKAN ANAK,” 2002, 15–39.

Jeffrey S. Nevid, M C R. Masa Remaja Dan Masa Dewasa: Konsepsi Dan Aplikasi Psikologi. Nusamedia, 2021. https://books.google.co.id/books?id=ZsdwEAAAQBAJ.

Karlina, Lilis. “Fenomena Terjadinya Kenakalan Remaja.” Jurnal Edukasi Nonformal, no. 52 (2020): 147–58.

Malo, Nono Marten. “Pendidikan Keluarga Kristen Dalam Mencegah Kenakalan Remaja.” Angelion: Jurnal Teologi Dan Pendidikan Kristen 2, no. 2 (2021).

Manurung, Edison Hatoguan. Motivasi Warga Untuk Hidup Sehat Dan Pemanfaatan Teknologi Berbasis Daring Menuju Desa Wisata. Edited by Aas Masruroh. Bandung: WIDINA BHAKTI PERSADA BANDUNG, 2022.

Meikle, James. “Exposure to Lead in Old Homes Linked to Juvenile Delinquency | Society | The Guardian,” 2003.

Merriam-Webster, Inc. Merriam-Webster’s Concise Dictionary of English Usage. Merriam-Webster, 2002.

Mulyana, Nana, and Asep Ikhwan Awaluddin. Pencegahan Konflik Sosial Dan Penanggulangan Kenakalan Remaja. Edited by Ade Tutty R Rossa and Ikka Kartika Abbas Fauzi. Edu Publisher, 2023.

Noval Rahman Hakim DKK. “Penerapan Pola Asuh Otoriter Terhadap Anak Remaja Dalam Proses Berkeluarga” 8, no. 2 (2023).

Noya, Andris. Pendidikan Papa Mama. Edited by Abdul. Jawa Barat: CV. Adanu Abimata, 2020.

Nugroho, Harfendo, Joko Pitoyo, Rahmawati Maulidia, and Poltekkes Kemenkes Malang. “Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Kenakalan Remaja” 7, no. 2 (2022): 16–21.

Perkasa, Gading. “Beda Gaya Parenting Otoriter vs Otoritatif.” Edited by Luisa Kus Anna. Lifestyle.Kompas.Com, 2020.

Pramonos, Satrio. “HUBUNGAN POLA ASUH OTORITER DENGAN KENAKALAN REMAJA PADA SISWA SMA YLPI PEKAN BARU.” Ekp 13 (2015).

Purandina, I P Y, A Adil, H affandi, B Sarasati, M Khadri, R A Bur, E I Fitriyah, A L Hakim, A N Fu’adi, and others. Membangun Pendidikan Karakter. Global Eksekutif Teknologi, 2022.

Putrawan, Hutabarat Christiani dan Bobby. “Pengantar Pola Asuh Orang Tua Dalam Keluarga Kristen.” Pneumatikos: Jurnal Teologi Kependetaan 11, no. 2 (2021): 2.

Rachmat, and Sunarto. Aku Cinta Jakarta. Edited by Noviandari. Jakarta: Ganeca Exact, 2007.

Rahmatullah, Azam Sykur. Psikologi Kaum Pecandu NAPZA (Antara Harapan Dan Kenyataan). Edited by Tim Qiara Media. jawa Timur: CV. Penerbit Qiara Media, 2022.

RULMUZU, FAHRUL. “KENAKALAN REMAJA DAN PENANGANANNYA.” JISIP (Jurnal Ilmu Sosial Dan Pendidikan) 5, no. 1 (2021). https://doi.org/10.36312/jisip.v5i1.1727.

Sagala Lenda Dabora JF, Dkk. “Peran Pendidik Kristen Dalam Pencegahan Kenakalan Remaja Dalam Menyongsong Masyarakat 5.0.” Saint Paul’s Review 2, no. 2 (2022): 135–47.

Saifuddin, Ahmad. Psikologi Umum Dasar. Kencana, 2022.

Samad, Abraham. “POLA ASUH OTORITER-DEMOKRATIS DALAM MENANAMKAN PENDIDIKAN ANTI KORUPSI Otoriter-Demokratis” 8, no. 1 (2018): 485–89.

Santosa, Santosa. “Urgensi Peran Orang Tua Membangun Kepemimpinan Anak Di Era Disrupsi Teknologi Berdasarkan Ulangan 6: 6-9.” EDULEAD: Journal of Christian Education and Leadership 2, no. 1 (2021): 71–88. https://doi.org/10.47530/edulead.v2i1.61.

Santosa, Santosa, and Guntur Firman Aprianto. “Implementasi Penginjilan Dan Pemuridan Dalam Pengembangan Karakter Jujur Anak Usia 9-10 Tahun.” JURNAL TEOLOGI GRACIA DEO, 2020. https://doi.org/10.46929/graciadeo.v2i2.43.

Sebagai, Diajukan, Salah Satu, Syarat Untuk, Gelar Sarjana, and Di Fakultas. “HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH OTORITER DAN KENAKALAN REMAJA DI SMK PAB 2 HELVETIA MEDAN SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh UNIVERSITAS MEDAN AREA,” 2023.

Setiawan, Farid, Wildan Taufiq, Ayu Puji Lestari, Risma Ardianti Restianty, and Lailli Irna Sari. “Kebijakan Pendidikan Karakter Dalam Meminimalisir Kenakalan Remaja.” Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian Dan Kajian Sosial Keagamaan 18, no. 1 (2021): 62–71. https://doi.org/10.46781/al-mutharahah.v18i1.263.

Sinaga, Hutauruk Saut Mangasa dan Solmeriana. “Peran Gereja Dalam Menangani Kenakalan Remaja Usia 16-18 Tahun Di HKPB Bukittinggi” 11, no. 3 (2023): 6–16.

Suryandari, Savitri. “Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kenakalan Remaja.” JIPD (Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar) 4, no. 1 (2020): 23–29. https://doi.org/10.36928/jipd.v4i1.313.

Utami, Adristinindya Citra Nur, and Tri Raharjo Santoso. “Pola Asuh Orang Tua Dan Kenakalan Remaja.” Focus : Jurnal Pekerjaan Sosial 4, no. 1 (2021): 1–15.

Wahyudi Al-Fatih. Serial Parenting Praktis. Edited by Guepedia. Indonesia: Guepedia, 2021.

Walluni, Uun. “Fakultas Pertanian Universitas Islam Riau Pekanbaru 2020.” Pengaruh Pemberian Pupuk Cair Nasa Dan NPK Organik Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Tanaman Sawi Pakcoy, no. Fakultas Pertanian Universitas Riau Pekanbaru (2020): 14.

Willyam, Verry. “Kepemimpinan Kristen Bagi Remaja Di Era Disrupsi Teknologi ‘Ekspektasi Vs Realita.’” In Bunga Rampai Kepemimpinan Anak Dan Remaja, edited by Eny Suprihatin, 1st ed., 33–45. Yogyakarta: KBM Indonesia, 2023.




DOI: https://doi.org/10.32490/didaktik.v7i1.200

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Yanri Yunita Serli Mone, Wahyu Kinanti Sejati, Mersi Prastika Dau, Rima Indah Kasiati

Creative Commons License
DIDAKTIKOS: Jurnal Pendidikan Agama Kristen is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://journal.stipakdh.ac.id/index.php/didaktikos.

DIDAKTIKOS telah terindeks pada situs:

     
Online ISSN: 2621-2110

Copyright© DIDAKTIKOS 2018-2020. All Rights Reserved.